• English
  • Bahasa Indonesia
  • 한국어

News

Ekspor Diperketat, Timah Bisa Jadi Bahan Baku Industri Ponsel

Jakarta -Kementerian Perdagangan (Kemendag) mengeluarkan aturan baru soal pengetatan ‎ekspor timah dalam Permendag No. 33/2015 tentang ketentuan ekspor timah. Pengetatan ini agar mengendalikan ekspor timah secara berlebihan terhadap komoditas strategis ini. Selama ini, timah banyak dipakai oleh industri elektronika seperti ... Read More



Neraca Perdagangan April Surplus US$ 450 Juta

Jakarta - Badan Pusat Statistik (BPS) mencatat, neraca perdagangan Indonesia pada April 2015 mengalami surplus US$ 450 juta (Rp 5,84 triliun). Surplus tersebut turun dibandingkan Maret 2015 sebesar US$ 1,13 miliar. Dengan demikian, secara kumulatif dalam empat bulan pertama 2015 ... Read More

Top Negotiators to Hold Talks on South Korea-China-Japan FTA

Maaf, tulisan ini hanya tersedia dalam bahasa Inggris (A.s.).


Kemdag Harapkan Transaksi di JFW 2016 Semakin Meningkat

Jakarta - Perhelatan Jakarta Fashion Week (JFW) akan kembali digelar pada 24 - 30 Oktober 2015 di Senayan City, Jakarta. Ajang mode terbesar di Asia Tenggara ini kembali bekerjasama dengan Kementrian Perdagangan (Kemdag), terutama kerja sama dalam mendatangkan buyer ke ... Read More

Gapki Minta Sawit Ditetapkan Sebagai Komoditas Strategis

Jakarta - Gabungan Pengusaha Kelapa Sawit Indonesia (Gapki) meminta pemerintah menetapkan kelapa sawit sebagai komoditas strategis. Pasalnya, selama inj kebijakan pemerintah terkait kelapa sawit dinilai lemah. Akibatnya, kebijakan antar kementerian terkait kelapa sawit tidak sinergis dan tidak saling mendukung. ‬Ketua Umum ... Read More