Kantor berita Reuter dengan mengutip pejabat tinggi pemerintah AS menyatakan pada hari Rabu (6/9/2017) bahwa Gedung Putih membatalkan niatnya untuk menghentikan perjanjian perdagangan bebas-FTA Korea Selatan dan AS. Sebelumnya majalah perdagangan AS, 'Inside U.S.Trade' juga menyebutkan bahwa Gedung Putih telah ... Read More
Sejumlah pemimpin di lembaga pemerintah urusan ekonomi menyepakati akan berupaya untuk menstabilkan pasar dengan segera dan tegas, saat muncul tanda-tanda ketidakpastian pasar akibat uji coba nuklir Korea Utara hari Minggu (3/9/2017). Wakil Perdana Menteri Kim Dong-yeon dalm pidatonya pada pertemuan ... Read More
Konsumsi orang asing di dalam Korea menurun drastis sejak krisis keuangan global. Menurut Bank Sentral Korea, jumlah pengeluaran konsumsi warga asing yang tidak tinggal di Korea pada triwulan kedua tahun 2017 tercatat 2 triliun 414 miliar 100 juta won, berkurang ... Read More